Harga Gorden Kantor

Harga Gorden Kantor Berdasarkan Model dan Jenis Bahan

Roller blind kantor

Dalam memilih gorden, harga gorden kantor juga menjadi salah satu faktor penting yang tidak boleh dilewatkan begitu saja. Biasanya harga gorden dihitung per meter berdasarkan model dan jenis bahannya. Gorden pun memiliki cara hitung khusus yaitu dihitung per meter persegi (T x L).

Kemudian dijumlahkan dengan model dan jenis bahan yang digunakan atau dipilih. Perlu diketahui bahwa harga tersebut belum termasuk tambahan aksesoris yang digunakan seperti motorized system atau remote control. Berikut ini adalah info terkait harga dari sejumlah model gorden agar Anda dapat menyesuaikan dengan dana yang dimiliki.

Kisaran Harga Gorden Kantor Sesuai Jenisnya di Pasaran

vertical blind

1. Vertical Blinds

Untuk jenis gorden vertical blinds bahan Dickson, harganya ditaksir mulai dari Rp692 ribu hingga Rp1.713.000 per meter. 

Sementara itu, untuk bahan Ferrari, harganya mulai dari Rp1.210.000 hingga Rp1.713.000 per meter. 

Untuk bahan natural art vertical blinds, harga gorden kantor vertical blind ini mulai dari Rp616 ribu hingga Rp666 ribu per meternya. 

Sedangkan vertical blinds dengan bahan solar screen, harganya berkisar antara Rp389 ribu hingga Rp.1.119.000 per meter. Namun hal tersebut masih bergantung pada tipe box apa yang digunakan. 

Bahan blackout vertical blinds harganya mulai dari Rp292 ribu hingga Rp525 ribu per meternya. Harga tersebut berdasarkan tipe series yang digunakan dan juga tipe box yang dipilih.

Bahan semi blackout untuk gorden vertical blinds harganya mulai dari Rp282 ribu hingga Rp337 ribu per meter. Harga tersebut juga tergantung pada series yang digunakan. 

Vertical blinds berbahan dimout harganya mulai dari Rp192 ribu hingga Rp320 ribu per meternya. Harga tersebut tergantung dari tipe box, series dan tipe bahan yang digunakan.

Jenis Blind Roller Blind

roller blinds

Roller Blinds

Harga gorden kantor roller blinds berbahan deluxe dimout berkisar antara Rp507 ribu hingga Rp1.247.000 per meter. Harga tersebut tergantung pada jenis box dan series yang dipilih dan digunakan.

Roller blind berbahan superior dimout harganya dimulai dari Rp467 ribu hingga Rp1.195.000 per meter. Harga tersebut tergantung pada jenis box dan series yang digunakan.

Bahan semi blackout gorden roller blind harganya mulai dari Rp543 ribu hingga Rp1.283.000 per meternya. Harga tersebut tergantung pada jenis box dan series yang digunakan.

Vertical blinds berbahan blackout super quality harganya mulai dari Rp683 ribu hingga Rp1.386.000 per meter. Harga tersebut tergantung dari jenis box dan series yang dipilih dan digunakan.

Bahan blackout superior dari gorden roller blind berkisar antara Rp575 ribu hingga Rp1.315.000 per meter. Harga tersebut menyesuaikan dengan tipe box dan series yang dipilih dan digunakan.

Roller blinds berbahan solar screen harganya mulai dari Rp584 ribu hingga Rp1.464.000 per meter dan harganya menyesuaikan tipe box dan series yang dipilih dan digunakan.

Venetian Blinds

Venetian blinds

Gorden venetian blind berbahan deluxe slatting harganya mulai dari Rp275 ribu hingga Rp415 ribu per meter. Harga tersebut tergantung pada tipe sistem yang dipilih dan digunakan.

Bahan wooden motive slatting dari venetian blinds ini harganya berkisar antara Rp375 ribu hingga Rp496 ribu per meter. Harga tersebut menyesuaikan tipe sistem yang dipilih dan digunakan. 

Gorden dengan bahan perforated slatting harganya  mulai dari Rp352 ribu hingga Rp465 ribu per meter. Harga itu menyesuaikan dengan tipe sistem yang digunakan.

Harga tersebut berlaku untuk tipe slat 25mm. Apabila menggunakan slat 50mm maka harga yang dikenakan tentu saja berbeda, start dari Rp470 ribu hingga Rp1.124.000 per meter persegi. Harga gorden kantor venetian blinds tersebut belum termasuk aksesoris yang dipilih dan digunakan.

Jenis Gorden Kantor

Meskipun menggunakan tirai atau gorden yang layaknya digunakan untuk rumah, namun ketika berbicara bentuk atau model, gorden kantor tentu saja memiliki ciri khas. Di bawah ini adalah sejumlah pilihan model tirai atau gorden yang pada umumnya diaplikasikan untuk ruangan kantor.

Roller Blinds

Jenis gorden menggulung ketika ditutup yang satu ini sudah banyak digunakan di beberapa ruang perkantoran. Dan tipe gorden atau tirai yang satu ini juga bisa diaplikasikan untuk layar proyektor.

Vertical Blinds

Tirai atau gorden ini merupakan jenis yang berbentuk bilah-bilah panjang vertikaldimana bisa diaplikasikan untuk mencegah masuknya sinar atau cahaya matahari memasuki ruangan. Dan tipe tirai atau gorden ini juga sudah banyak ditemukan di beberapa ruangan perkantoran.

Venetian Blinds

Vertical Blinds

Penutup jendela yang satu ini adalah tipe yang berbentuk bilah-bilah horizontal dimana terbuat dari tipe bahan bambu, kayu atau aluminium. Tipe tirai yang satu ini juga sudah banyak diaplikasikan di ruangan perkantoran. Namun selain digunakan untuk gorden kantor, tirai ini juga bisa diaplikasikan untuk jendelan rumah. 

Jenis Dan Model Gorden

Sheer

Vitrage tipe sheer

Gorden bahan sheer sangat cocok apabila Anda ingin memiliki ruangan kantor yang privasinya tetap terjaga. Namun gorden yang satu ini penggunaannya tidak terlalu mencolok. Desainnya yang minimalis sangat pas untuk diaplikasikan di ruangan kantor mana pun meskipun bahannya sedikit lebih tipis.

Draperies

Penutup jendela kantor yang satu ini juga sudah banyak ditemukan di beberapa ruang perkantoran. Gorden yang satu ini mempunyai beragam warna dan motif yang sangat menarik. Tipe draperies dikategorikan sebagai gorden blackout.

Eyelet

Gorden Model Cantol

Gorden eyelet juga sudah cukup menjamur digunakan di berbagai ruangan perkantoran. Hal tersebut terjadi karena tipe eyelet ini mengedepankan konsep yang sangat sederhana. Namun pada umumnya, tipe gorden eyelet ini tidak diaplikasikan pada ruangan utama kantor.

Tiers

Tiers adalah tipe gorden yang biasanya digunakan untuk kantor yang ruangannya ingin menonjolkan sisi minimalisnya. Fungsi dari gorden tipe tiers ini adalah untuk menutupi bagian setengah jendela ke bawah.

Dari sejumlah pilihan tipe gorden atau tirai kantor tersebut terdapat dalam sejumlah pilihan bahan. Mulai dari bahan solar screen, bahan blackout, bahan semi blackout dan berbagai macam bahan lainnya. Masing-masing tipe bahan itu pun terdapat beberapa variasi warna menarik yang dapat dipilih.

Itu adalah beberapa informasi terkait soal harga gorden kantor yang perlu diketahui berdasarkan tipe gorden tersebut. Selain itu juga, harga gorden tersebut juga tergantung dari pada jenis bahan yang digunakan.

Ada pula beberapa jenis gorden kantor yang harus dipahami sebelum diaplikasikan pada ruangan perkantoran. Beragam jenis gorden kantor tersebut tentu saja memiliki warna dan motif tersendiri. Hal tersebut memiliki tujuan agar ruangan kantor menjadi tidak monoton. Jika Anda juga mencari gorden untuk dipasang di kantor, seperti di ruang meeting, ruang direktur, pantries, dan sebagainya. Anda bisa hubungi Cantik Indah Gorden yang juga melayani pemasangan di nomor 0813-1555-5923.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

× How can I help you?